Bibit kelapa Genjah Etok
Kamis, 01 Juni 2017
- #Kode Produksi: on process
#Berat Bersih : 3 kg
#Stock Barang : 200
#Tinggi Tanaman : 50 cm up
#Rekomendasi Dataran: Tinggi
#Ketahanan Penyakit : -
#Umur Panen (HST) : 3-4 th
#Bobot per Buah (g) :-
#Potensi Hasil (ton/ha) :-
Descriptions
Kelebihan kelapa Genjah Entok
adalah kelapa ini bisa berbuah dari mulai tanam usia 3-4 tahun dan dengan pohon
yang lumayan pendek kita bisa dengan mudah mengambilnya tanpa perlu menggunakan
tangga, tinggi buah dalam tandan hanya mencapai 1 meter buah bisa dengan mudah
untuk di petik.
Kelapa genjah entok bisa di
manfaatkan dalam beberapa hal misalnya saja untuk pembuatan santan bisa sudah
tua atau di buat es dengan waktu masih muda, rasa buahnya juga tidak kalah
dengan kelapa pada umumnya air yang di hasilkan dari kelapa genjah entok mirip
sekali dengan isotonik yang bisa dengan mudah mengembalikan tubuh yang loyo.
buah yang di hasilkan dari kelapa genjah entok
cukup banyak sehingga kita tidak akan rugi untuk menanamnya dan satu lagi
karena pohon berbuah tidak terlalu tinggi kita bisa lebih menghemat lahan,
walaupun kelapa genjah entok bisa tinggi tapi itu butuh waktu lama dan selama
belum mencapai tinggi yang maksimal kelapa akan terus berbuah sampai puluhan
tahun ke depan.
Syarat Pembelian
Syarat pembelian Bibit buah tidak boleh kurang dari 3 bibit dan boleh campur dengan jenis Bibit Buah yang lain, Pengiriman menggunakan jasa Indah Chargo, Silahkan Baca Pengiriman