Benih Caisin Shinta
Senin, 29 Mei 2017
- #Kode Produksi: on process
#Berat Bersih : 100 butir
#Stock Barang :-
#Tinggi Tanaman :
#Rekomendasi Dataran: Rendah - Menengah
#Ketahanan Penyakit : -
#Umur Panen (HST) : 21 - 25
#Bobot per Buah (g) :-
#Potensi Hasil (ton/ha) : 25 - 30
Descriptions
Caisin merupakan jenis sayuran yang biasa di gunakan sebagai
pengkap makanan seperti Mie ayan dan sebagainnya, sayran ini menag kurang
kopuler di kalangan masyarakta karena hanya di gunakan pada makanan tertentu
namun tidak merupakan kendala untuk penjualan pasarnnya.
Justru sayuran ini berpotensi menghasilkan pundi -pundi uang
yang cukup mengiurkan karena petani pada umunnya lebih jarang menanam sayuran
caisin ini.
Caisin Shinta yang di keluarkan olah Panah Merah lebih cocok
di tanam pada dataran rendah sampai dengan tinggi dengan pertumbuhan tanaman
tengak, dengan warna daun yang di hasilkan hijau cerah bentuk menarik dan rata.
Rasanya
renyah dan tidak berserat. Dapat dipetik pada umur 21 - 25 HST dengan potensi
hasil 250 g/tanaman